Meningkatkan Keterampilan Peserta Rumah Kepemimpinan lewat Pelatihan Leaders & Leadership

photo_2022-10-13_15-54-33
Share on whatsapp
WhatsApp
Share on telegram
Telegram
Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter

Jakarta (11/10), Dalam rangka meningkatkan kapasitas peserta Rumah Kepemimpinan Jakarta angkatan XI terkait keterampilan dan nilai-nilai kepemimpinan, diselenggarakanlah Pelatihan Leaders and Leadership pada tanggal 11 Oktober 2022 yang dibawakan oleh Bang Bachtiar Firdaus di Auditorium RK Pusat.

Pelatihan kepemimpinan yang bernama Leaders & Leadership ini diharapkan dapat memberikan pijakan bagi peserta RK dalam meningkatkan keterampilan kepemimpinannya untuk kelak dapat diimplementasikan oleh peserta di ranah organisasinya masing-masing.

More to explorer

Leave a Reply

Your email address will not be published.