Rumah Kepemimpinan Menyiapkan 5 Talenta Terbaik di Industri Real Estate

Telah berlangsung kolaborasi antara Rumah Kepemimpinan bersama Harmony Land dalam rangkaian pelatihan “Management Trainee for Project Leader”. Kolaborasi ini bertujuan untuk menyiapkan talenta terbaik di sektor privat khususnya di bisnis properti dan sebagai bentuk kolaborasi strategis dari Harmony Land untuk membantu menyiapkan pemimpin Indonesia di masa depan melalui Rumah Kepemimpinan. Di bawah pengawasan Bapak Fithor…

Kolaborasi Rumah Kepemimpinan dan Aksi Cepat Tanggap – Operasi Beras Gratis Santri Yatim dan Dhuafa, 9 September 2021

Pandemi memang masih terjadi, tapi semangat kebaikan tidak boleh berhenti!  Hari Kamis kemarin (9/9) Rumah Kepemimpinan berkolaborasi dengan Aksi Cepat Tanggap menyelenggarakan kegiatan operasi beras gratis untuk santri yatim dan dhuafa. Kali ini, pesantren yang kami kunjungi adalah Pondok Pesantren Utrujah di Ciseeng, Kab. Bogor. Operasi beras gratis ini juga merupakan implementasi dari campaign yang…

Life Plan Training Kolaborasi antara Rumah Kepemimpinan dan SMAIT Al-Uswah Surabaya

Telah berlangsung kegiatan kolaborasi antara Rumah Kepemimpinan dan SMAIT Al-Uswah, Surabaya bertajuk Life Plan Training yang diselenggarakan secara online melalui aplikasi Zoom Meeting. Acara ini diawali dengan kegiatan pembukaan pada hari Ahad, 29 Agustus 2021 dan dihadiri oleh siswa kelas 12 berjumlah 90 siswa. Agenda Life Plan Training ini bertujuan untuk memperkuat motivasi diri di…

Kolaborasi RK dan NAMA Fund Indonesia – Orientation Camp, 28-29 Agustus 2021

Assalamu’alaykum Sob! Tanggal 28-29 Agustus lalu, Rumah Kepemimpinan menyelenggarakan kegiatan Orientation Camp bagi 22 Orang Penerima Beasiswa Biaya Kuliah Penuh 4 Tahun Plus Pembinaan NAMA Fund Indonesia Batch 3 – 2021, yang dilaksanakan di @themargohotel. Tentunya kegiatannya dilaksanakan dengan menggunakan protokol kesehatan ketat ya 😉 Nah, NAMA Fund sendiri merupakan program beasiswa kuliah kerjasama antara…

Indonesia Innovation Ecosystem Collective Genius: Berbeda – Berinovasi – Bersama | Dialog Tokoh Bersama Salman Subakat (CEO PARAGON)

Sesi malam itu bersama menjadi sesi yang sangat menarik. Tidak hanya dalam metode penyampaian materi, dari segi konten materinya pun banyak inspirasi dan hal reflektif yang bisa diambil. Salah satunya adalah tentang Framework Founder’s Mentality. Saat kita menjadi pemimpin, menjadi sebuah keharusan memahami bakat yang dimiliki tim kita. Dengan begitu goals organisasi atau perusahaan pun…

Mengenang dr. Arief Basuki, Sp.An. : Pejuang Kemanusiaan dan Kerja Peradaban

Panitia diskusi WA mengajukan topik yang berat untuk mengenang dr. Arief Basuki, Sp.An. Seorang dokter ahli anestasi yang bertugas di RS Haji Surabaya dan mencapai syahidnya saat setia merawat pasien Covid-19. Topik itu di luar disiplin ilmu yang Penulis tekuni. Tapi, Penulis coba memaparkan beberapa momen perjumpaan dengan Dokter Arief yang tercatat sebagai salah seorang…

ACT Gandeng Rumah Kepemimpinan, Perkuat Peran dan Kontribusi Pemuda Untuk Kemanusiaan

Jakarta (16/1), di awal tahun ini Rumah Kepemimpinan menyambut kunjungan silaturahim dari lembaga Aksi Cepat Tanggap (ACT). Silaturahim hari ini ditujukan untuk mendiskusikan rencana kolaborasi bersama ACT dengan Rumah Kepemimpinan untuk bersama memperkuat peran dan kontribusi di tengah masyarakat. Security is of the utmost importance when testing https://clanchronicles.com/casinos-not-on-the-strip-in-las-vegas/ real money online casino sites for Australians.…

Silaturahim Internasional Sekretariat Mahasiswa Rahmah dari Kementrian Agama Malaysia

Jakarta (12/9), Rumah Kepemimpinan pusat kedatangan tamu negara sekaligus saudara serumpun dari Sekretariat Mahasiswa Rahmah, Malaysia. Sekertariat Mahasiswa Rahmah adalah salah satu lembaga inisiatif dibawah Kementrian Agama Negara Malaysia yang memiliki visi untuk melatih mahasiswa di seluruh Malaysia dalam melahirkan pemimpin-pemimpin yang berjiwa besar, berwawasan dan berprestasi tinggi. Pertemuan yang diagendakan pada 12 September 2019…